Posted by : Unknown Minggu, 14 April 2013


GAYA ANAK AUTIS

            Anak autis tidak meniru tindakan orang dewasa yang tidak perlu. Sebaliknya, anak autis justru meniru apapun yang dilakukan orang dewasa. Demikian hasil studi yang dipublikasikan di jurnal Current Biology. Penelitian ini dilakukan pada 31 anak autis dan 30 anak tanpa autis. Semua anak diminta melihat apa yang dilakukan orang dewasa dalam memindahkan mainan bebek karet dari kotak tertutup. Beberapa langkah yang ditunjukan memang diperlukan, seperti membuka tutup dan memidahkan tutup kotak. Beberapa langkah lain tidak perlu, seperti menekan tutup dua kali. Selanjutnya anak-anak diberi kotak yang sama dan diminta mengambil minuman secepat mungkin. Hasilnya, 43-57 anak autis meniru langkah yang tak perlu, sedangkan anak autis hanya 22 persen. "Data ini menunjukan anak dengan anak autis melakukan sesuatu lebih efisien dibandikan dengan anak tanpa autis, ” Kata peneliti Antonia Hamilton dari Universitas Nottingham , Inggris seperti dikutip My Health News Daily. Anak-anak umumnya menirukan tindakan tak perlu karena ingin menyesuaikan diri dengan orang lain. Pada anak autis, motivasi sosial ini lebih rendah.  

"         

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © AHMAD RIFA'I - Hatsune Miku - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -